Mengenali Tanda-Tanda Gerakan Musuh, 5 Strategi Sun Tzu dalam Memprediksi Serangan

Mengenali Tanda-Tanda Gerakan Musuh.
Sumber :
  • Ist

Jika prajurit musuh tampak tidak disiplin, seperti bersandar pada senjata mereka atau terlihat kelaparan, ini bisa menjadi petunjuk bahwa mereka sedang kehabisan energi dan kesediaan untuk bertempur.

Sun Tzu mengingatkan bahwa jika perkemahan musuh tampak tidak teratur atau mereka memperlihatkan tanda-tanda ketidakpastian, ini adalah saat yang tepat untuk menyerang. 

Ketidakteraturan dalam pergerakan pasukan atau penggunaan tanda-tanda palsu seperti pemberian hadiah yang berlebihan menunjukkan bahwa musuh berada dalam posisi yang lemah.

5. Mengambil Keuntungan dari Kelamahan Musuh

Salah satu prinsip utama dalam The Art of War adalah "mengenali musuh dan mengenali diri sendiri".

Jika musuh mulai menunjukkan tanda-tanda lemah seperti ketidakpastian di kalangan prajuritnya atau kekurangan sumber daya, saatnya untuk mengambil inisiatif. 

Keputusan yang bijak adalah memanfaatkan situasi tersebut dengan menyerang pada titik yang paling rentan.