5 Daftar Film Zombie Paling Seru, Train to Busan Pilihan Netizen Twitter

5 Daftar Film Zombie Paling Seru.
Sumber :
  • Ist

Tokoh utama Gerry Lane (Brad Pitt) selaku mantan penyelidik PBB berusaha survive untuk menemukan sumber infeksi yang melanda dunia yang sekarat.

3. All of us are Dead

Cover Film All of Us Are Dead.

Photo :
  • All of Us Are Dead

Film All of us are Dead merupakan serial adaptasi dari Webtoon (komik asal  Korea Selatan) ini menarik para penggemar penonton yang melihatnya. 

All of us are Dead menceritakan terkait wabah zombie yang menyerang sekolah SMA Hyosan yang terletak di wilayah Korea Selatan. 

Asal mula virus ini bermula dari seorang siswi yang telah digigit seekor tikus dan lepas kendali menyerang teman-temannya.

4. Resident Evil